Samsung Smart TV 32 Inch kerap menjadi topik yang dicari untuk memenuhi kebutuhan hiburan ataupun informasi melakuk televisi. Pembahasan kali ini akan menyajikan rekomendasi Smart TV Samsung dibawah harga Rp6 jutaan.
- Samsung Led 32 inch 32N4300 Smart TV
Rekomendasi Smart TV Samsung yang pertama dijual seharga Rp6 jutaan, Smart TV ini dibekali teknologi wide color enhancer besutan Samsung yang akan menampilkan warna secara lebih nyata. Untuk mendukung warna yang lebih hidup, smart TV ini dibekali pula dengan resolusi HD 1366 x 768 untuk penyajian gambar yang jernih.
- Samsung Smart TV UA 32T4500 32 Inch
Pilihan kedua merupakan unit smart TV canggih dengan berbagai fitur modern yang disematkan. Smart TV seharga Rp5.9 jutaan ini mampu menampilkan siaran dari berbagai sumber, dengan lancar dan juga kualitas gambar yang memanjakan mata.
- Samsung 32 Inch LED T4003 HD TV
Seri smart TV dari Samsung ini dibekali dengan audio Dolby digital plus yang menghasilkan suara jernih. TV seharga Rp2.5 jutaan jni juga support dengan perangkat audio bluetooth untuk pengalaman lebih baik.
- LED TV Samsung 32 UA-32J4005
Selanjutnya hadir Samsung Smart TV 32 Inch yang dilengkapi perangkat premium sound. Smart TV seharga Rp4.8 jutaan ini menjanjikan pengalaman menonton menakjubkan melalui penyajian gambar dan audio yang sangat halus.
- Samsung LED TV 32 Inch- Smart TV 32 inch – 32J4303
Rekomendasi smart TV selanjutnya dibanderol seharga Rp5.2 jutaan. TV Samsung jni hanya mengkonsumsi daya 59 Watt untuk mendukung kampanye hemat energi.
- Samsung UA32J4303AKPXD LED TV
Rekomendasi terakhir TV ini menjanjikan kualitas visual mengesankan melalui teknologi wide colour enhancer yang didukung resolusi HD 1366×768 pixel. Smart TV canggih dari Samsung dengan kualitas gambar unggulan ini yang dapat dibeli di harga Rp3.6 jutaan.
Rekomendasi Samsung smart TV 32 Inch di atas dapat menjadi bahan pertimbangan Anda dalam memilih smart TV. Sesuaikan pilihan smart TV Anda dengan kebutuhan dan juga kemampuan untuk mendapatkan kepuasan yang sebenarnya.